Jumat Curhat, Kapolres AKBP Ketut Suryana Jawab Keluhan Warga Parepei
IntanaNews.com – Kapolres Minahasa AKBP Ketut Suryana SIK SH MM, melaksanakan program Jumat Curhat. Kegiatan itu berlangsung di Balai Desa Parepei, Jumat (8/9/2023). Kedatangan Kapolres Minahasa AKBP Ketut Suryana SIK SH MM, bersama jajaran, disambut Camat Remboken Viktor Sengke. Dalam kesempatan itu, Tenny Harter Kasenda selaku Hukum Tua Desa Parepei mengatakan, sehubungan dengan pengadaan cctv … Read more